Contoh Simple Present Verbal

Contoh Simple Present Verbal

Apa itu simple present tense verbal? apa kegunaan simple present tense verbal? tuliskan rumus simple prensent tense verbal! tuliskan contoh kalimat simple present tense!

Daftar Isi

1. Apa itu simple present tense verbal? apa kegunaan simple present tense verbal? tuliskan rumus simple prensent tense verbal! tuliskan contoh kalimat simple present tense!


1. Tense yang digunakan untuk menjelaskan kondisi atau kejadian yang berlangsung saat ini atau juga sebuah kebiasaan yang berulang dan juga kebenaran umum

2.-Menyatakan kegiatan sehari hari ( Daily Activity)

-Menyatakan peristiwa yang umum

-Menyatakan permintaan atau perintah kepada lawan bicara

-Menyatakan suatu peristiwa yang sudah pasti terjadi

-Menunjukkan kemampuan,watak, atau sifat seseorang

-Mengutip berita atau informasi

3. (+) : S + V1 + O

(-) : S + Do/Does + Not + V1 + O

(?) : Do/Does + S + V1 + O?

4. (+) : She opens the door ( Dia membuka pintu )

(-) : She does not open the window ( Dia tidak membuka jendela)

(?) : Does she open the door? ( Apakah dia membuka pintu? )

Semoga membantu ☺


2. 1. Apakah Simple Present Tense Verbal? 2. Tuliskan rumus Simple Present Tense Verbal! 3. Tuliskan contoh kalimat Simple Present Tense Verbal! 4. Apa kegunaan Simple Present Tense Verbal?


Kalimat Verbal itu hanya punya satu ciri. Apa itu? Sesuai dengan namanya yaitu adanya VERB alias kata kerja dalam bahasa Inggris. Untuk setiap tenses, kata kerjanya berbeda-beda. Ada yang menggunakan Verb 1 atau kata kerja present, ada yang menggunakan Verb 2 atau Verb 3.

Sering saya tekankan di sini, nggak usah pusing-pusing dengan segala macam istilah kedengarannya ribet di telinga. Padahal jika kamu mempelajarinya dengan serius, semua itu jadi gampang banget.

Sekarang kita bahas tentang kalimat Verbal berpola Simple Present Tense. Jadi, Verb yang digunakan adalah kata kerja present atau dikenal dengan Verb 1.

VERB 1 alias Kata Kerja Present

Verb 1 itu apa dan apa saja termasuk Verb 1?

Verb 1 adalah kata kerja “original” yang digunakan untuk kalimat Verbal, Simple Present Tense. Apa maksudnya kata kerja original? Artinya nggak mengalami perubahan, kecuali untuk subyek SHE IT HE.

Subyek dibedakan menjadi 2 kelompok yaitu si Dewi_Aiyu (They We I You) dan si Shiithi (She It He). Nah, masing-masing kelompok punya Verb 1 yang berbeda. Biar lebih jelas, yuk kita lihat dengan 30 contoh Verb beserta artinya berikut ini.

Subyek Dewi_Aiyu

They We I You

Arti Kata Kerja

Subyek Shiithi

She It He

wake up bangun tidur wakes up

play bermain plays

go pergi goes

like suka likes

dream bermimpi dreams

live tinggal lives

give memberi gives

know mengetahui knows

meow mengeong meows

run berlari runs

have mempunyai has

speak berbicara speaks

swim berenang swims

see melihat sees

cook memasak cooks

sleep tidur sleeps

want ingin wants

watch menonton watches

love mencintai loves

thank berterimakasih thanks

understand mengerti understands

tell bercerita tells

sing bernyanyi sings

study belajar studies

catch menangkap catches

let membiarkan lets

make membuat makes

listen mendengarkan listens

read membaca reads

believe mempercayai believes

Jadi, penggunaan Verb 1 dalam kalimat Verbal Simple Present Tense itu tergantung pada subyeknya. Subyek si Dewi_Aiyu (They We I You) menggunakan Verb “original” tanpa perubahan apa-apa. Sedangkan untuk subyek Shiithi (She It He), kata kerja yang digunakan harus ditambahkan akhiran s/es.

Pengen tahu contoh kalimat Verbal dalam Bahasa Inggris? Lihat poin 3 ya. Kamu juga bisa praktek membuat contohnya dengan kata kerja yang telah tersedia dalam tabel.

Contoh kalimat Verbal Positif

She wakes up at 5:00 in the morning.

He plays the piano every Monday and Thursday.

They go to school on foot.

We like swimming and traveling.

Alicia dreams of being rich and famous.

Hastuti and Hendru live in London.

I give her a hundred dollars every month.

You know everything about Science.

My cat always meows at a newcomer.

My mother runs one kilometre every morning.

Contoh kalimat Verbal Negatif

She does not wake up at 4:00 in the morning.

He doesn’t play the piano at Sunday.

They do not go to school by car.

We don’t like dancing.

Alicia doesn’t dream of being an artist.

Hastuti and Hendru do not live in Paris.

I don’t give her a thousand dollars every month.

You do not know everything about Geography.

My cat doesn’t always meow at me.

My mother does not run three kilometres every morning.

Contoh kalimat Verbal Interogatif

Does she wake up at 5:00 in the morning? / Yes, she does.

Does he play the piano at Sunday? / No, he doesn’t.

Do they go to school on foot? / Yes, they do.

Do we like dancing? / No, we don’t.

Does Alicia dream of being an artist? / No, she doesn’t.

Do Hastuti and Hendru live in London? / Yes, they do.

Do I give her a hundred dollars every month? / Yes, you do.

Do you know everything about Geography? No, I don’t.

Does your cat always meow at a newcomer? / Yes, it does.

Does your mother run three kilometers every morning? / No, she doesn’t.

Jadikan jawaban terbaik ya dan berterimakasih


3. contoh simple present verbal


1 .you study english everyday
2.he visits me every night

4. It was a fun trip. a. Simple past nominalb. Simple past verbalc. Simple present nominald. Simple present verbalMy family and I were very happy. a. Simple past verbalb. Simple present nominalc. Simple present verbald. Simple past nominalWe enjoyed our holiday in Malang. a. Simple present nominalb. Simple past nominalc. Simple present verbald. Simple past verbal​


Jawaban:

1) a

2) d

3) d

Penjelasan:

i hope the answer are right


5. kalimat simple present bentuk verbal


1. i love you so much.....
my mother goes to supermarket

6. 3 contoh kalimat verbal dan nominal simple present tense​


Jawaban:

Contoh kalimat verbal simple present tense adalah

1. I usually drink a glass of milk before going to bed.

2. My sister usually comes home late every weekend because of her English course.

3. My mother always cooks for us.

Contoh kalimat nominal simple present tense adalah

1. I am student.

2. He is my brother.

3. My father is a farmer.

Penjelasan:

Verbal simple present tense adalah kalimat yang membutuhkan kata kerja. Berarti setelah subjek diikuti dengan kata kerja.

Berbeda dengan nominal simple present tense, yaitu kalimat yang tidak membutuhkan kata kerja. Berarti setelah subjek diikuti oleh auxiliary verb (kata kerja bantu), seperti am, is, dan are.

Pelajari lebih lanjut mengenai simple present tense pada https://brainly.co.id/tugas/4743391

#BelajarBersamaBrainly


7. contoh kalimat simple present verbal,continius,present tanse dan rumus nya


rumus simple tenses verbal :S+v1 untuk negatif S+NOT+V1 UNTUK TANDA TANYA DO/DOES+S+V1 CONTOH, I EAT RICE

PRESENT COUNTINOUS. S+TO BE+VERB-ING untuk negatif S+TO BE +NOT+ VERB-ING UNTUK TANDA TANYA TOBE+S+VERB-ING CONTOH I AM STUDYING NOW

PRESENT TENSE ,S+TOBE+ADJECTIVE UNTUK NAGATIF S+ TO BE+ NOT+ ADJECTIVE UNTUK TANDA TANYA TOBE +S+ADJECTIVE CONTOH,IAM BEAUTIFUL

JANGAN LUPA IKUTI YAVerbal Simple Present Tense selalu menggunakan kata kerja present atau Present Verb (Verb 1). Nah, Verb 1 ini digunakan sesuai dengan Subyeknya. Jika Subyeknya si Dewi_Aiyu (They We I You), kata kerja yang digunakan adalah yang rasa “original”… artinya tanpa ditambahin s/es. Sedangkan kalo subyeknya si Shiithi (She It He), kata kerja nya perlu tambahan s/es.
rumus:S+TOBE+VERB1(ES/S)+C
contoh:
Anita goes to Kusamba Market at 5 a.m(+)
Anita doesn’t go to Kusamba Market in the afternoon(-)
Anita doesn’t go to Kusamba Market in the afternoon(?)

rumus dan Contoh Present Continuous Tense
Verbal :
(+)  S + To be ( is/am/are)+ V(ing)
(-)   S + To be ( is/am/are)+ Not+ V(ing)
(?)   To be  ( is/am/are) + S + V(ing)
contoh:
I am playing volley ball(+)
He is not sleeping in his room(-)
Are you reading now?(?)

Berikut rumus dari Simple Past Tense  dalam bentuk verbal:

(+) S + V2 + O + Adj / Noun / Adverb (ANA)(-) S + did + not + V1 + O + ANA(?) Did + S + V1 + O + ANA ?Contoh Kalimat Verbal Simple Past Tense:(+) The Doctor went to the hospital yesterday.(-) The Doctor did not go to the hospital yesterday.(?) Did the Doctor go to the hospital yesterday?Contoh Kalimat Verbal Simple Past Tense:(+) The Doctor went to the hospital yesterday.(-) The Doctor did not go to the hospital yesterday.(?) Did the Doctor go to the hospital yesterday?



8. contoh kalimat simple present dibuat nominal dan verbal


Nominal : Today is Wednesday
Verbail   : We learn english everyday
(DIberikan yang terbaik)I eat breakfast every monday
Today is national day

9. simple present tense (verbal dan nominal)​


Simple Present Tense

(verbal dan nominal)

PembahasanSimple Present Tense

Sebuah tenses yang digunakan untuk menunjukkan suatu kegiatan berulang, kebiasaan/rutinitas dan kebenaran umum/FAKTA.

Rumus Present Tense:

1. Verbal Sentence

➡️ kalimat yg ada KATA KERJA (verb)

(+) S + VERB 1 (-s/es) + O(-) S + DO/DOES + VERB 1 + O(?) DO/DOES + S + VERB 1 + O?

➡️ Subject + Auxiliary

I, you, we, they + DOHe, She, it + DOES

2. Nominal Sentence

➡️ Kalimat yg TIDAK ada KATA KERJA

(+) S + is/am/are + Adj/Adv/Noun(-) S + is/am/are + NOT + Adj/Adv/Noun(?) is/am/are + S + Adj/Adv/Noun?

➡️ Subject + To Be

I + amHe, She, it + isYou, we, they + are

Pelajari Lebih LanjutSimple Present Tense: brainly.co.id/tugas/23915712Rumus Simple Present tense: brainly.co.id/tugas/23541876Contoh kalimat Simple Present Tense: brainly.co.id/tugas/22681227

Detail JawabanMapel: Bahasa Inggris Materi: Present Tense Level: JHSKode Mapel: 5Kode Kategorisasi: 7.5

Kata Kunci: Verbal Sentence, Verb-1, Verb+sNominal Sentence, To be, is, am, are, Adjective, Adverb, Noun

10. apa definisi dari "simple present tense : verbal" dan "simple present tense:non verbal" ? dan berilah rumusnya...


simple present tense verbal : kalimat present yang melibatkan kata kerja ( terdapat kata kerja di dalamnya )
rumus : Subject + V1 

simple present tense non verbal : kalimat present yang tidak melibatkan kata kerja , ( tdk terdapat kata kerja di dalamnya ) melainkan seperti kata sifat ( adjective ) , kata benda ( noun ) dll .
rumus : Subject + to be + Non Verb

:)

11. buatlah kalimat verbal (+)(-)(?)dan non verbal (nominal) dalam tenses simple present dan simple past


present tenses : (+) S + V1 = You drink
(-) S + don't + V1 = You don't drink
(?) Do + S + V1 = Do you drink?
past tenses : (+) S + V2 = You drank
(-) S + didn't + V1 = You didn't drink
(?) Did + S + V1 = Did you drink?

12. 2 contoh kalimat verbal simple present tense dan 2 contoh kalimat nominal simple present tense​


Jawaban:

kalimat verbal:

1. He goes to school today.

2. I read a book everyday.

kalimat nominal:

1. They are from Bali

2. She is lazy


13. contoh simple present tense, verbal dan nominal


Simple Present Tense : Subject + V1 + keterangan waktu yang biasa dilakukan.ex : usually, every, always, often, sometimes,once, a week, a twice, etc.
Contohnya : he runs very quickly

14. simple present(verbal) (+)(-)(?)1.mereka sedang menunggu saya​


Verbal (kata kerja) dalam kalimat "mereka sedang menunggu saya" adalah "menunggu".

Simple Present Tense Positive (+) :

They are waiting for me.

Simple Present Tense Negative (-) :

They are not waiting for me.


15. rumus simple present verbal(+)(-)(?)​


Jawaban:

(+) Subject + Verb.1 + Object

(-) Subject + do not/does not + Verb.1 + Object

(?) Do/does + Subject + Verb.1 + Object

Jawaban:

(+) Subject+Verb1+Object

(-)  Subject+Do/Does+Not+Verb1+Object

(?) Do/Does+Subject+Verb1+Object+?

Semoga Membantu Ya...


16. contoh simple present nominal dan verbal​


Jawaban:

contoh: I will go to the shool

Penjelasan:

semoga membantu


17. ringkasan simple present tenses yang verbal


S + V(s/es) + O/C

fungsi:
1. mengekspresikan kebiasaan
2. menyatakan sesuatu yang menjadi kebenaran umum seperti "1 minggu ada 7 hari", "menulis dengan tangan",)! Simple present tense untuk waktu sedang terjadi atau kebiasaan dan menggunakan kata kerja bentuk pertama !(

18. Jelaskan simple present tense verbal dan simple present tensr Nominal? Sama contoh kalimatnnya ? Tolong ya


verbal
form: S+V1+O
ex: i hit you
klo verbal itu digunakan klo mnyatakan sbuah pkerjaan. klo contoh diatas "hit" kn kt kerja tuh
Nominal
Form: S+to be+3C(adj, noun, adv)
ex: he is ugly
klo nominal itu digunakan make to be. klo make to be brrti kn ngga pkek kata kerja, masak "i am eat" kn ngga mngkin. makax nominal make' 3C (kata sifat, kata benda, kata keterangan)

19. contoh simple present tense kata sifat verbal (+-?)​


Jawaban:

Verbal : S + V1 + s/es + O

(+) He plays volleyball

(-) She does not play piano

(?) Do you eat pizza?

kalo yang kata sifat itu masuknya ke simple present tense nominal ya. Kalo yang verbal itu tentang kata kerja.

contoh yang nominal :

(+) I am beautiful

(-) She is a teacher

(?) Are you a doctor?

SEMOGA MEMBANTU. JANGAN LUPA KASIH PENILAIAN YA ^^


20. Tuliskan contoh kalimat verbal simple present tense !


Jawaban:

Verbal:

(+) We go to school every morning.

(-) We do not go to school every morning.

(?) Do We go to school every morning?

Yes, We do.

No, We do not.

(+) She often goes to Bandung.

(-) She does not often go to Bandung.

(?) Does she often go to Bandung?

Yes, She does.

No, She does not.

Penjelasan:

Semua kalimat di atas mengikuti Rumus Simple Present Tense:

Kalimat Positive (+)  :

Verbal     :  Subject + Verb1/Verb1+s/es + Object + adverb of time (every day / every morning)

Kalimat Negatif (-)    :

Verbal     :  Subject + do/does not +Verb1 + Object + adverb of time (every day / every morning)

Kalimat Interrogative (?)  :

Verbal    :  Do/Does + Subject + Verb1 + Object + adverb of time (every day / every morning) + ?

Semoga membantu ya.


21. apakah perbedaan antara verbal simple present tense dan nominal simple present​


Jawaban:

Pada Simple Present Tenses kita bagi menjadi dua kalimat verbal dan nominal. Kalimat verbal adalah kalimat yang menggunakan verb. Kalimat nominal adalah kalimat yang tidak menggunakan verb tetapi menggunakan kata kerja bantu (auxiliary verb) dari kelompok “to be“, diantaranya is, am, are, was, were, dan be.

Penjelasan:

semoga membantu


22. simple present nominal(+)(-)(?)simple present verbal(+)(-)(?)tolong dijawab ya


Simple present nominal
(+) : She is a teacher.
(-): She is not a teacher.
(?): Is she a teacher?
simple present verbal
(+) : She teaches.
(-) : She does not teach.
(?) : Does she teach?


23. buatlah 5 contoh tentang simple present tense menggunakan kalimat verbal​


Jawaban:

•I go to school everyday.

(saya pergi ke sekolah setiap hari)

•They go to the beach on weekend.

(mereka pergi ke pantai di akhir pekan)

•You read a book.

(Anda membaca buku)

•We watch a movie in the cinema.

(kami menonton film di bioskop)

•I write a letter to my sister.

(saya menulis surat kepada saudara perempuan saya)

Penjelasan:

Sorry kalau salah (人 •͈ᴗ•͈)


24. bagaimana cara membedakan simple present tense dan present continuos tense. Sebutkan bseserta contoh kalimatnya! Buat satu contoh kalimat simple present tense yg non-verbal!


perbedaan nya Iya itu simple present tense untuk menyatakan kejadian atau peristiwa yang terjadi berulang-ulang atau merupakan kebiasaan yang sampai sekarang masih di lakukan sedangkan present continuous tense untuk menyatakan kejadian atau peristiwa sedang berlangsung pada saat sekarang
contoh simple present tense I go to school everyday, the bus leaves at seven tomorrow morning.
contoh present continuous tense I am taking English course at my schoolSimple Present Tense
digunakan untuk kelakuan sehari-hari,kebiasaan, atau untuk memberikan instruksi.
Contoh:- Turn right then turn left.
             - He always smokes

Present Continous Tense
Untuk menyatakan kejadian yang terjadi sekarang juga.
Contoh : - She is cooking chicken nuggets
               -  They are playing soccer
              



25. Contoh simple present nominal dan verbal​


Jawaban:

Present Tense Verbal

(+) You read a book every morning

(-) You do not read a book every morning

(?) Do you read a book every morning?

Present Tense Nominal

(+) you are a student

(-) you are not a student

(?) are you a student?

PembahasanSimple Present Tense

Present Tense adalah tenses digunakan utk menyatakan Peristiwa yg terjadi di masa sekarang (Present), Kegiatan berulang/rutin, kebiasaan (habitual) dan utk menyatakan kebenaran umum (fakta).

Tanda waktu Present TenseEverydayEvery morningalwaysusuallysometimes

Rumus Present Tense

1. Verbal Sentence

(+) S + Verb 1 (-s/es) + O

(-) S + do/does + not + Verb 1 + O

(?) do/does + S + Verb 1 + O

2. Nominal Sentence

(+) S + Tobe (is/am/are) + O

(-) S + Tobe (is/am/are) + not + O

(?) Tobe (is/am/are) + S + O?

=== Semoga Membantu ===

Link Terkait

Present Tense: brainly.co.id/tugas/23915712

Detail Jawaban

Mapel: Bahasa Inggris

Materi: Present Tense

Level: JHS

Kode Soal: 5

Kode Kategorisasi: 7.5

Kata Kunci: Verbal Sentence, Nominal Sentence


26. berikan contoh dari simple present tense (verbal&nominal sentances) serta contoh present perfect tense (verbal&nominal sentance)


Kalimat Nominal (Nominal Sentence)

Kalimat Nominal (Nominal Sentence) adalah kalimat yang predikatnya bukan kata kerja atau dengan kata lain kalimat nominal adalah kalimat yang predikatnya berupa tobe. Penggunaan tobe ini tergantung dari penggunaan tenses dan tergantung dari Subjek kalimatnya (jamak atau tunggal). Jika kalimat tersebut adalah kalimat Simple Present Tense maka tobe yang harus digunakan adalah AM, IS dan ARE. Tobe bisa diartikan adalah atau bisa juga tidak diartikan, tobe muncul karena tidak ada Verb (kata kerja) dalam kalimat. Mari kita lihat contohnya dalam kalimat dibawah ini:

They are soldiers

          (Mereka adalah tentara)

       2. I am a student.

          (Saya adalah seorang siswa)

       3. We are dancers.

          (Kami adalah penari)

       4. You are clever.

          (Kamu pintar)

        5. They are beautiful.

          (Mereka cantik)

        6. He is in the classroom.

           (Dia laki-laki ada di dalam kelas)

Kemudian jika kalimat tersebut adalah Simple Past Tense maka tobe yang harus digunakan adalah WAS and WERE. Coba lihat dalam contoh kalimat dibawah ini:

I was a student last year.

(Saya adalah seorang siswa tahun lalu)

They were teacher last month.

(Mereka adalah guru bulan lalu)

You were beautiful

(Kamu cantik)

He was in the hospital yesterday.

(Dia laki-laki berada di rumah sakit kemarin)

Tommy was in his home last night.

(Tommy berada di rumahnya semalam)

Dari contoh kalimat di atas semua kalimat tidak mengandung kata kerja melainkan menggunakan tobe yang disesuaikan dengan tensesnya dan subjek dalam kalimatnya. Dan biasanya tobe diikuti kata selain kata kerja (verb) contohnya: kata benda (noun) seperti student, soldier; kata sifat (adjective) seperti: beautiful, clever dan kata keterangan (adverb) seperti: the classroom, the kitchen. Sehingga dengan demikian kalimat tersebut disebut kalimat nominal (nominal sentence).

Kalimat Verbal (Verbal Sentence)

Kalimat Verbal (Verbal Sentence) adalah kalimat yang mengandung kata kerja (verb), atau dengan kata lain kalimat verbal itu adalah kalimat yang predikatnya adalah kata kerja (verb). Sebagai contoh adalah kalimat dalam Simple Present Tense:

I go to school every morning.

(Saya pergi ke sekolah setiap pagi)

She studies English in the class.

(Dia perempuan belajar bahasa Inggris di kelas)

You play football in the yard.

(Kami bermain sepak bola di halaman)

We finish their homework.

(Mereka menyelesaikan pekerjaan rumahnya)

Fikri speaks English fluently

(Fikri berbicara bahasa Inggris dengan lancar)

Mari kita lihat contoh lain dari kalimat verbal dalam bahasa inggris. Dibawah ini adalah contoh kalimat verbal di dalam Simple Past Tense:

Rizki sent me two letters yesterday.

(Rizki mengirimiku dua surat kemarin)

The students played at the school yard.

(Murid-murid tersebut bermain di halaman sekolah)

He got much money.

(Dia laki-laki mendapatkan banyak uang)

The teacher wrote on the whiteboard.

(Guru tersebut menulis di papan tulis)

Ali went to Jakarta last night.

(Ali pergi ke Jakrta tadi malam)



27. sebutkan contoh kalimat simple present tense nominal dan verbal​


Jawaban:

Cera goes to school (verbal)


28. Contoh kalimat simple present perfect tense dalam bentuk nominal dan verbal


verbal ; audy and jessica have bought a new smartphone
nominal : audy and jessica have been angry to mePresent perfect tense Verbal : I have eaten justnow Nominal : she has been here for 2 hours #semoga membantu

29. buat lah 3 contoh kalimat "Simple Present Tense" dalam bentuk Verbal Sentence ​


contoh kalimat "Simple Present Tense" dalam bentuk Verbal Sentence adalah..

Answer :

1). (+) I watch TV every night.

(-) I do not watch TV every night.

(?) Do I watch TV every night?

2). (+) Siska washes her car every morning.

(-) Siska does not wash her car every morning.

(?) Does Siska wash her car every morning?

3). (+) Tomi and Doni play football on Sunday.

(-) Tomi and Doni do not play football on Sunday.

(?) Do Tomi and Doni play football on Sunday?

PEMBAHASAN

Simple present adalah tenses yang menjelaskan kebiasaan sehari-hari dan menjelaskan suatu kebenaran umum. Ada 2 jenis simple present

Simple present verbalSimple present nominal

Simple present verbal adalah tenses dimana di dalam nya terdapat kata kerja. Rumus nya adalah :

(+) S + V1 (s/es) + O

(-) S + Do/does + not + V1 + O

(?) Do/does + S + V1 + O

Catatan :

Gunakan tambahan s/es pada kata kerja di kalimat (+) dan gunakan does pada kalimat (-) dan (?) jika subject nya orang ketiga tunggal seperti she/he/it/nama orang tapi hanya ada satu/dsb.Gunakan hanya V1 tanpa tambahan s/es pada kalimat (+) dan gunakan do pada kalimat (-) dan (?) jika subject nya I/you/they/we/plural subject (nama orang/benda lebih dari satu)

Contoh :

(+) Mr. Budi explains the lesson well.

(-) Mr. Budi does not explain the lesson well.

(?) Does Mr. Budi explain the lesson well?

(+) Lina and Danu visit their friends.

(-) Lina and Danu do not visit their friends.

(?) Do Lina and Danu visit their friends?

PELAJARI LEBIH LANJUT :

Materi Tentang Simple Present Verbal

https://brainly.co.id/tugas/23015155 https://brainly.co.id/tugas/23051421

#backtoschool2019

==================================

Mapel : Bahasa Inggris

Materi : Simple Present

Level : JHS

Kode Soal : 7.5

Kode Kategorisasi : 7.5.4

Kata Kunci : Present Tense, Verbal Sentence


30. 5 contoh kalimat simple present tense nominal dan 5 contoh kalimat simple present tense verbal !!!


• i am happy
•i am not happy
• are you happy?
•he usually go to office at six o'clock every morning
•aren't you happy

Video Terkait

Kategori b_inggris