Cara Menambah Local Disk C

Cara Menambah Local Disk C

Bagaimana cara menambah storage / disk local di laptop

Daftar Isi

1. Bagaimana cara menambah storage / disk local di laptop


Dengan cara  mengambil ruang kosong yang ada di Disk c• hapus file yang tidak diperlukan
• upgrade kapasitas harddisk ke yang lebih besar

2. mau tanya dong, di komputer saya mempunyai "Local Disk (C:) Dan Local Disk (D:) nah di GB Loal disk (C:) Saya mempunyai GB dengan kapasitas 439GB,sedangkan di Local Disk (D:) ada 492GB,local disk (D:) menurut saya tidak terlalu penting tapi masih saya mau pakai,Pertanyaan nya apakah bisa saya membagi setengah GB Dari local disk (D:) Saya ke Local Disk (C:),jadinya nanti local disk(D:) saya mempunyai 292GB,dan local disk (C:) Saya menambah menjadi 639GB ?


Ans:
Bisa, storage capacity bisa diubah. Setiap disk bisa dipecah menjadi beberapa partisi, atau dipindah volumenya ke partisi disk lain.

Gunakan program Disk Management, untuk memunculkan program ini, ketikkan diskmgmt.msc di program Run, program ini vanilla, jadi Anda tidak perlu mendownload program mencurigakan dari internet.

Hati-hati ketika memecah atau memindah volume partisi karena jika harddrive terlalu fragmented, data-data yang sangat penting untuk kelangsungan OS Anda bisa rusak, sebelum memodifikasi partisi, defrag disk Anda dengan program Defragment and Disk Optimization dengan mengetikkan dfrgui di program Run.

Jika tidak ada kebutuhan yang sangat penting, sebaiknya Anda tidak memodifikasi partisi disk.

3. File Sistem operasi ketika instalasi sebaiknya disimpan di direktori... A. Local disk E B. Local disk D C. Local disk C D. Local disk A E. Local disk B


Jawaban:

C. Local disk C

Penjelasan:

Diutamakan do local disk C, sedangkan local disk berikutnya (Local disk D dan Local disk E digunakan untuk menyimpan file data atau dokumen biasa).


4. Pada Saat Update BIOS itu, apakah Data yg ada selain di local Disk c aman ?, seperti di local disk D sama E ?, tolong di jawab ya, butuh penjelasan soalnya


Aman,, karna update bios tidak menyimpan atau menghapus data pada hardisk, melainkan pada ic biosnya,,

5. jelaskan perbedaan antara file,dokumen,folder,subfolder,system reserved,system recorvery,disk partition,local disk,disk magement,back up,system restore


1. file/dokumen adalah data yang disimpan dalam folder 
2. sub folder adalah folder didalam folder
3. Disk partition adalah pembagian ruang dalam hardisk agar proses kinerja hardisk tidak terlalu berat
4. Local disk adalah nama dari hardisk yang dipartisi/partition
5. Back up adalah mengcopy data kedalam memori lain agar sewaktu" jika data milik kita hilang kita masih bisa mengembalikannya
6. System Restore adalah proses pengembalian pengaturan system komputer ke pengaturan system sebelumnya, hal ini dilakukan jika komputer dalam keadaan hang berat

untuk System reserved dan system recorvery aku tidak tau, maaf 

6. Bagaimana cara mengembalikan local disk d yang hilang ?


Asal jangan partisinya aja di format datanya bisa saja hilang.
Bisa aja di aktifkan partisinya saja lewat "DiskManagement"
Kamu bisa buka aplikasi "DiskManagement" dengan cara "
1. Tekan tombol "Win+R" pada keyboard
2. lalu isi pada kolom Open "diskmgmt.msc" tanpa tanda kutip setelah itu enter
3. Pilih partisi yang belum di aktifkan
4. klik kanan pada partisi tersebut
5. lalu pilih "Add Drive Letter Paths"
6. lalu pilih "Add"
7. lalu klik "OK"

Kalo ada yang kurang, bisa di komen

7. Adakah batas minimal Local Disk C atau Directory C pada sebuah komputer? jika ada, berapa batasnya!​


Jawaban:

Sisa Storage yang dianjurkan adalah sekitar 16 hingga 20 GB.

Dilansir dari microsoft hal ini berguna agar file komputer penting yang membantu Windows 10 beroperasi dengan benar. File-file ini dapat datang sebagai bagian dari sistem operasi, driver perangkat pihak ketiga atau sumber lainnya. Menurut Microsoft, persyaratan hard drive minimum untuk Windows 10 adalah 16 GB (32-bit) dan 20 GB (64-bit). Windows 10 akan memesan sekitar 7 GB penyimpanan untuk memfasilitasi kinerja yang tepat dan pembaruan perangkat Anda yang sukses.

Semoga bermanfaat, Jika suka dengan jawabannya, boleh jadikan jawaban tercerdas agar saya bisa naik badge dan orang yang saya bantu bisa semakin percaya.


8. Biasanya file yang kita share dapat ditemukan pada?… A. LOCAL DISK (D:) B. NETWORK C. DOCUMENTS D. LOCAL DISK (C:)


B. Network memungkinkan pengguna mengelola akses lokasi atau data yang ditransfer dari perangkat lain

C.Document biasa digunakan untuk menyimpan data (default)

Disk D:??

Disk C:??

Namun menurut saya seharusnya terdapat dalam grup sharing


9. pada saat temen saya instalasi win 8 local disk e nya ketukar sama local disk c terus gimanaya solusinya


buka lg di bios,terus atur di pengturn partisimungkin yang dimaksud waktu install destinasi os ketuker di partisi D ya....lebih baik diulangi lagi installnya sekalian biar hafal langkah2nya..


10. langkah langkah menyimpan file di local disk​


klik save pada office bottom , lalu save data menjadi local disk, lalu klik save

kalo ga salah ya, semoga membantu

untuk microsoft office bisa dilakukan dengan :

File > Save as > Pilih Localdisk (c) atau Localdisk (d) > save


11. Kenapa local disk c penuh padahal aplikasi sedikit


Jawaban:

biasanya penuh dengan cache atau sampah" aplikasi, untuk menghapusnya bisa menekan windows+r lalu ketik %temp% lalu select semua file yang ada di folder tersebut lalu klik shift+delete, jika ada peringatan file yg tidak bisa dihapus cukup klik skip anyway


12. bagaimana cara menambah ruang partisi disk d?


pakai software disk manager aja.

13. local disk/penyimpanan yang mana yang diinstal untuk windows 7/10?​


Jawaban:

Local Disk (C:)


14. bagaimana mengetahui hardware dari local disk D? Teman - teman yang jago otak atik laptop, saya baru beli laptop saat buka "computer" . local disknya hanya ada yang C. biasanya kan ada 2, yang C ama D. terus saya coba cek di disk manager ( Computer klik kanan>> manage>> storage>>disk management) hanya muncul 2 system reserved dan (C:) .. saya coba cek speksifikasinya menggunakan storage Type: SSD memory : 4 GB Hard drive : 128 GB dari ketiganya itu yang mana local disk D ?


dari informasi yang kaka sebutkan, menunjukkan bahwa laptop tersebut hanya memiliki satu partisi harddisk (yaitu C).
misalkan ingin menambah partisi baru, silakan klik kanan pada di partisi C tersebut dan pilih Shrink Volume, selanjutnya nanti akan tampil isian yang wajib diisi untuk menentukan kapasitas partisi baru

# berikut ini contoh gambar Shrink Volume (dengan sistem operasi Windows 10)

15. Bagaimana cara menambah kapasitas drive c yang berbeda disk?


Jawaban:menggunakan partition manager

Penjelasan:


16. file sistem operasi Windows ketika instalasi sebaiknya disimpan di direktori local disk​


Jawaban:

harddrive/ssd

Penjelasan:

tidak ada


17. Apa pengaruh ketika anda menyimpan file fi local disk C dan local disk D ? ?


Sisa penyimpanan di local disk C/D akan berkurang

18. Saya sedang memindahkan file dari local disk D ke flashdisk ( CTRL+X ) tapi prosesnya di cancel pada saat di pindahkan . setelah saya cek file dari local disk D hilang Dan di flash disk pun tidak ada. Itu kenapa ya ? dan bagaimana cara mengembalikan file-file saya ? Thanks


coba di search mbak dengan menuliskan nama file di disk D maupun flashdisk nya
semoga membantu :D
yang terjadi adalah file utama kamu rusak/corrupt/dihidden virus.
cara yang pertama:
-scan flashdish/local dish dengan antivirus
-buka explorer(windows+E)
-organize->folder and search option->view->hidden files and folders->show hidden files,foldersand driver->apply
-selanjutnya buka cmd ketik dimana file kamu tadi diletakkan mis:D->enter
-ketikan command “attrib -h -s *.* /S /D” ,lalu Enter.
-tunggu sampai proses selesai (ditandai dengan munculnya prompt D:\
-nah silahkan dicek lagi file yang sempat hilang tadi...:)



19. cara memindahkan local disk c ke disk d butuh bang mau download fortnite


Jawaban:

Menggeser perlahan lahan

Penjelasan:

Maaf kalo slah

Jawaban:

Cara Pindahkan Folder Documents dan lainnya Drive C ke Drive lain Windows 10

1. Buka File Explorer dengan cara tekan tombol Start

+ E atau klik kanan pada Start

di Taskbar lalu pilih File Explorer atau juga double klik pada This PC yang ada pada Desktop.

2. Contohnya folder Documents akan dipindah ke Drive D:. Pada File Explorer klik kanan folder Documents pilih Properties -> pada layar Documents Properties pilih tab Location -> kemudian klik tombol Move

3. Setelah diklik tombol Move maka muncul layar Select a Destination. Dan pilih Driver tujuan diluar dari Driver C:, contohnya yang digunakan penulis pada Driver D:.

Penjelasan:

Semoga Membantu!


20. bagaimana mengatasi local disk C yang penuh . aplikasi yg tidak terpakai sdh di uninstal, sudah di disk cleanup, pembersihan dengan CCleaner juga sudah dan data library sudah dipindahkan tetapi tidak berpengaruh pada Disk C nya. itu bagaimana?


dengan cara menambah lokal

21. Bagaimana cara menambah ruang disk. Karena saya mau mengupdate windows 7 ke 10, tetapi harus ada ruang disk kosong minimal 16 gb..


beli kaset disk memorynya di toko komputer1. Klik Start
2. Ketik Disk Management
3. Klik Create and format hard disk partitions
4. Klik kanan pada disk yang memilik ruang disk besar
5. Klik Shrink Volume
6. Tentukan keinginan anda berapa mb yang ingin di tambahkan di kotak Enter the ammount of space to shrink in MB
7. Klik Shrink
8. Klik kanan pada Drive yang ingin ditambahkan ruang disk nya
9. Klik Extend Volume
10. Klik Next

Maaf kalo salah!

22. Jelaskan langkah langkah untuk mendapatkan gambar menggunakan google search kemudian menyimpannya pada local disk komputer


download gambar tersebut lalu save ke komputer

23. jelaskan langkah membuka file : biodata yg berada di drive local disk d pada software m.acces


File> Open
lalu pilih lah biodata yang ingin di buka
maap kalo salah

24. 9. Fungsi dari web server adalah ....a. sebagai peminta layananb. sebagai mesin pencarianc. sebagai penyedia layanand. sebagai jembatan antara software dan hardwaree. sebagai web browser10. Dalam instalasi Windows, bagian partisi yang diinstal maka menjadi ....a. local disk Cb. local disk Dc. local disk Ad. local disk Ee. local disk B11. Suatu perangkat lunak yang menjadi jembatan bagi user dan hardwareadalah ....a. softwareb. search enginec. graphical user interfaced. command line interfacee. operating system​


Jawaban:

9.b. Sebagai mesin pencarian

10.a.local disk c

11.a software

Penjelasan:

Maaf kalau salah


25. Untuk masuk ke server manager, kita harus melalui A. Local disk B. Control panel C. Network D. Administrator E. Administrative tools


Jawaban:e

Penjelasan: administrative tools


26. apa yang terjadi ketika menginstal pada local disk c yang sudah penuh?​


Jawaban:

computer menjadi error

program yang dijalankan tidak dapat berjalan dengan baik

Jawaban:

Local disk C biasanya adalah tempat meletakkan sistem operasi komputer kita,, local disk c tidak boleh penuh karena ketika sistem berjalan ada banyak kemungkinan data temporary ataupun data baru yang akan terwrite ke dalam local disk c

Jika Local Disk C penuh tentu akan sangat berpengaruh, beberapa data yang seharusnya bisa tersimpan di dalam local disk c tidak lagi mendapatkan tempat, di sisi lain, disk menjadi lebih overload karena harus memindai data yang lebih banyak yang telah tersimpan di local disk c

Jika suka dengan jawabannya, boleh jadikan jawaban tercerdas agar saya bisa naik badge dan orang yang saya bantu bisa semakin percaya.


27. Jika sebuah laptop rusak, apakah data yang ada di dalamnya atau hardisknya (local disk (c:), data 1 (D:), dan data 2 (E:) akan hilang? dan apa yang seharusnya dilakukan?


Tergantung dari kerusakan nya, jika hardisknya yang rusak maka otomatis datanya akan hilang, dan sebaliknya,, yang harus dilakukan adalah membawa ke service center resminya

28. prosedur menyimpan file presentasi dngan nama latihan 1 pada local disk d dalam folder


masuk ke menu file kemuadian pilih save lalu browse pilih tempat penyimpanan di local disk D, ganti nama file presentasi kemudian save

1. klik save as di menu file/office button
2. ketika sudah muncul jendela Windows explorer yang title barnya bertuliskan "save as", tulis nama file dan klik path d:\, cari folder, kalau sudah menemukan folder yang pas, klik folder tersebut. ketika sudah, klik save untuk menyimpan

semoga membantu

29. mencari atau menemukan sebuah file di local disk D dapat dilakukan dengan cara mengetikkan nama file dikotak search yangvada dilocal disk.terletak dimanakah kotak search tersebut​


Jawaban:

Homepage

Konten

Tutorial

Aditya Rizky

Cara Menyembunyikan dan Menampilkan Search Box di Windows 10



Pada era Windows 10 masih Technical Preview. Microsoft menyematkan Cortana berserta Search Box yang terdapat pada taskbar. Dilihat dari ukurannya yang cukup memakan ruang taskbar. Hal tersebut membuat sebagian pengguna mungkin akan merasa terganggu. Tetapi untungnya kamu bisa menyembunyikannya dan menampilakannya kembali.

Dan untuk itu artikel ini akan memberikan kamu langkah-langkah untuk menyembunyikan ataupun menampilakan Search Box Windows 10.

Menyembunyikan dan Menampilkan Search Box

Pertama klik kanan pada Taskbar, lalu pilih opsi Search untuk membuka 3 menu yang dapat kamu pilih.

Hidden : Menyembunyikan Search Box berserta Iconnya.

Show Search Icon : Menyembunyikan Search Box dan hanya menyisakan Icon search saja.

Show Search Box : Menampilkan Search Box.


30. Local disk c sy penuh banget. Nah sy udh beli HDD Eksternal, jka sy isi dgn game di HDDny apkah bisa tetap mnjlnkan gameny tanpa local disk c?


setiap game yang diinstall, programnya akan masuk di Local disk C,
jadi sisakan sekiranya 1 Gb ruang kosong di local disk C setelah game tersebut ter-install

Video Terkait

Kategori ti